Jakarta, Agustus 2024 – Bersyukur untuk serangkaian kegiatan orientasi Mahasiswa Baru pada tahun ajaran 2024/2025. Kegiatan diawali dengan briefing Mahasiswa Baru pada Senin, 5 Agustus 2024. Beberapa hal penting disampaikan, [...]
Malang, 13 Juli 2024 – Telah dilaksanakan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara STTRII dan STT Aletheia. Acara penandatanganan ini dihadiri Pdt. Prof. Benyamin F. Intan (Ketua STTRII), Pdt. Amos [...]
Malang, 13 Juli 2024 – Tidak dapat dipungkiri, teologi Calvinisme menjadi teologi tertua yang masuk mewarnai Protestantisme di Indonesia. Teologi yang telah berkembang selama 400 tahun di Indonesia ini tidak [...]
Jakarta, 18 Juni 2024 – Mengucap syukur untuk Seminar Publik bertajuk Nyanyian Jemaat dalam Tradisi Reformed: Sejarah dan Signifikansinya Saat Ini. Seminar yang dibawakan di Kapel Hosana, RMCI, Jakarta ini dihadiri [...]
Jakarta, 5 Mei 2024 – Sebagai upaya pengembangan institusi, STTRII dan Chongshin University melakukan penandatanganan MoU. Mengucap syukur untuk penandatanganan MoU yang telah berlangsung di Katedral Mesias, RMCI, Kemayoran, pada [...]
Jakarta, 6 Maret 2024 — Sebagai syarat kelulusan dari Konsentrasi Musik Gerejawi (S.Th.) STTRII, Aileen Angelia mengadakan senior vocal recital bertajuk Learn to Love. Aileen membawakan 9 lagu, diantaranya If [...]
Jakarta, Januari 2024 – STTRII mengadakan Intensive Course selama dua pekan beserta Seminar Publik. Hal ini merupakan perwujudan dari komitmen STTRII untuk menyediakan pendidikan yang mumpuni bagi para mahasiswa/i dan [...]
Jakarta, Oktober 2023 – Sepanjang Oktober 2023, STTRII mengadakan intensive course dan seminar publik tiga minggu berturut-turut. Pekan pertama dimulai dari Biblical Hermeneutics yang dibawakan Prof. Richard Pratt pada 9—11 Oktober [...]
Jakarta, 27 Mei 2023 – STT Reformed Injili Internasional (STRII) telah mengukuhkan Benyamin F. Intan sebagai Guru Besar Teologi Politik. Pengukuhan ini dilakukan berdasarkan Surat Keputusan Kementerian Agama RI. Dalam [...]